Thursday, May 25, 2017

"Sepasang Kaki Nurani"



Aku adalah sepasang kaki nurani
Yang tak terbiasa berjalan sendiri
Selalu meminta untuk ditemani
Walaupun hanya dengan kaki kiri

Siapa dan apa aku ini?
Hanya bagian yang tak tau diri
Tak bisa mendengar meski hanya caci
Dan tak indah seperti tangan saat menari

Tidak perlu mengeluarkan basa-basi
Untuk mencari banyak nasi basi 
Aku hanya sedang mencari tempat lokasi
Dimana aku dapat lari beraksi

Tak pernah dirasa mengeluh terbebani
walau melangkah kemana arah tak pasti
Semua tenaga untuk menopang badan berdiri
Sudah tak sanggup hanya coba menepi

 Aku bukan tangan yang sedang membuat catatan mini
 Hanya sepasang kaki yang meminta alas untuk sebuah janji
 Bukan perak mengkilap yang membuat tangan jadi berani
 Hanya berjalan, berlari dan melompati jeruji 

Puisi dibuat oleh Anrio Sonri Bachtiar

Related Posts:

  • Blog #1 : "Don't think Just Blogging"   Assalamualaikum...  Oke sobat kesempatan kali ini gw akan menceritakan tentang dunia yang membuat gw tertarik akhir-akhir ini yaitu blogging. Seperti yang sudah kalian semua tahu bahwa blogging adalah keg… Read More
  • "Liburan Santai di Floating Market Lembang"  Assalamualaikum, Selain Cikoromoy, gw punya tempat favorit destinasi liburan  yang tentunya masih berhubungan dengan air. Kali ini gw akan bercerita tentang salah satu tempat wisata yang sejuk di daerah Lemban… Read More
  • "Sepasang Kaki Nurani" Aku adalah sepasang kaki nurani Yang tak terbiasa berjalan sendiri Selalu meminta untuk ditemani Walaupun hanya dengan kaki kiri Siapa dan apa aku ini? Hanya bagian yang tak tau diri Tak bisa mendengar meski hanya cac… Read More
  • "Mesin Jahit Tua" Pernah kudengar rintihan mesin jahit tua Memberi motif tanda pahit di kala senja Terletak di sudut bangunan tak bercerita mengalihkan pandangan arah kedua mata Cerita usang ditulis dalam kertas tak bewarna Gambaran bunyi … Read More
  • "Cerita di Balik Kain Tenun Desa Sukarara" Assalamualaikum... Setelah kemarin gw sudah menulis tentang tempat wisata dan kuliner yang ada di Pulau Lombok, kali ini gw akan sedikit cerita tentang keunikan salah satu desa yang masih berada di Lombok yaitu Desa Wisat… Read More

3 comments: